Jakarta yang padat dan sarat polusi membuat Kania Rianthi Brousson dan sang suami memilih hunian nyaman dan rileks bergaya tropikal minimalis. “Seperti di Bali..,” ungkap wanita yang akrab dipanggil Kenny tersebut. Dan kesan tersebut memang langsung terasa saat Smart Mama memasuki tempat tinggal pasangan yang telah memiliki 3 anak ini. Selain terkesan luas, hunian ini sangat sejuk meskipun tidak menggunakan alat pendingin. Rumah 3 lantai ini juga didesain sangat fungsional dan tidak dipenuhi banyak barang. Dengan begitu, ketiga anak mereka, Loewy, Leila, dan Muna dapat leluasa bermain. And Smart Mama’s favorite is the backyard! Area ini dilengkapi dengan teras cantik, rumput, serta kolam renang, membuat kami betah berlama-lama di sini. Ingin tahu lebih detail mengenai kediaman keluarga Brousson, lengkap dengan tip dari sang tuan rumah? Yuk saksikan video berikut!
(Karmenita Ridwan/Photo&Video: Dok. Smart Mama)
Di Indonesia, hanya 32% anak berusia 2 hingga 12 tahun yang mengkonsumsi sarapan yang memadai. Padahal, sarapan dapat...
Gigi palsu bisa jadi pilihan untuk menggantikan gigi yang hilang. Tak hanya untuk estetika, namun gigi palsu juga...
Dino Roar Halloween Adventure, festival dinosaurus outdoor terbesar dan pertama di Jakarta, siap menyambut Si Kecil di Tribeca...
Beberapa hari lalu Grant Thornton Indonesia kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung keberlanjutan lingkungan melalui kegiatan CSR bertajuk #WhatRemains....
Mams, Jakarta Family Walk, Jalan sehat bersama keluarga pertama yang mengutamakan bonding keluarga pasca Pandemic Covid 19 kembali...