
Selama hamil, tak hanya makanan bernutrisi saja yang wajib di asup, Mamas juga bisa mengonsumsi smoothies yang lezat dan sehat.
Green smoothies ini adalah paket lengkap yang mengandung antioksidan, serat dan sayuran yang akan menutrisi tubuh Anda dan Si Bayi dalam kandungan.
Bahan-bahan:
½-1 cup organic apple juice (mamas bisa membuatnya sendiri)
1-2 lembar daun kale
1-2 cups daun bayam
1/3 cups buah nanas atau strawberry yang telah dipotong-potong.
¼ buah lemon
½ buah pisang
3-4 ice cubes
Cara Membuat:
1.Masukkan semua bahan-bahan ke dalam blender dan haluskan sesuai selera Anda.
2.Setelah halus, sajikan dalam gelas dan nikmati segera.
3.Smoothies ini bisa disajikan dalam dua porsi.
(Tammy Febriani/KR/Photo: Doc. iStockphoto.com)
Penyakit Ginjal Kronik (PGK) tercatat sebagai penyebab 4,6% kematian global pada tahun 2017, angka ini diprediksi akan terus...
Mood dan penampilan erat kaitannya dengan wanita. Keduanya saling mempengaruhi satu sama lain. Rasa percaya diri terhadap penampilan...
Memasuki bulan Ramadan, seringkali kita bingung mencari kegiatan seru bersama Si Kecil di rumah. Pasalnya saat Ramadan, Si...
Menyambut bulan Ramadan, brand asal Dubai Babyshop meluncurkan koleksi “A Ramadan of Radiance” dari Babyshop dengan menghadirkan pakaian...
Pada tanggal 19 – 23 February 2025 lalu, acara Centre Point Education berlangsung di Main Atrium Mall Centre...