
Wyatt Isabelle Kutcher, putri cantik pasangan selebriti Aston Kutcher dan Mila Kunis ini sudah menginjak usia setahun dan terlihat semakin menggemaskan! Yuk, Mams tiru gayanya untuk Si Batita Anda.
1. Sweater warna tosca kian mempermanis tampilan Wyatt. Bahan yang tidak terlalu tebal dan menyerap keringat akan membuatnya nyaman sepanjang hari. Sweater, Tommy Hilfiger.
2. Saatnya memadukan warna tosca dengan legging berbahan katun motif cerah yang super cute! Legging, Billieblush.
3. Aksinya kian stylish dengan leather boots warna cokelat beraksen pita di bagian belakang. So adorable! Boots, UGG Shoes, Melijoe.com.
4. Tak ada salahnya menambahkan aksesori berupa kacamata pink serta topi kuning terang agar ia tidak terkena silau matahari. Sunglases, Monalisa; Hats, Absorba-melijoe.com.
(Yosi Avianti/LD/Photo: Various)
Memasuki bulan Ramadan, seringkali kita bingung mencari kegiatan seru bersama Si Kecil di rumah. Pasalnya saat Ramadan, Si...
Menyambut bulan Ramadan, brand asal Dubai Babyshop meluncurkan koleksi “A Ramadan of Radiance” dari Babyshop dengan menghadirkan pakaian...
Pada tanggal 19 – 23 February 2025 lalu, acara Centre Point Education berlangsung di Main Atrium Mall Centre...
Gerakan tutup mulut (GTM) pada anak seringkali membuat orang tua khawatir. GTM merupakan sikap yang ditunjukkan Si Kecil...
Bulan Ramadhan dan Hari Raya Idul Fitri jadi momen yang sangat dinantikan oleh setiap umat muslim. Tentunya kedua...